Tahukah kalian bahwa di Kanada terdapat hukum yang aneh?
Hukum yang aneh di Kanada itu adalah "Tidak boleh membayar dengan uang receh (Penny)!"
Hukum Keuangan Kanada tahun 1985 mengatur tentang bagaimana uang koin harus digunakan, termasuk batasan maksimal yang diperbolehkan untuk sebuah transaksi.
Jangan coba-coba menggunakan uang receh untuk membeli barang seharga $10, atau bahkan menggunakan koin $1 untuk membayar barang seharga lebih dari $25.
Jika penjual bersedia menerima uang receh Anda, maka tidak ada masalah. Tetapi, secara hukum, mereka berhak mengusir Anda pergi dari toko mereka.
Aneh ya!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar